Surat Al-Balad ayat 11-20


Dengan Menyebut Nama Allah Yang Maha Pengasih, Maha Penyayang :
11. Tetapi dia tidak menempuh jalan yang mendaki dan sukar?
12. Dan tahukah kamu apakah jalan yang mendaki dan sukar itu?
13. yaitu melepaskan perbudakan hamba sahaya
14. atau memberi makan pada hari terjadi kelaparan
15. kepada anak yatim yang ada hubungan kerabat
16. atau orang miskin yang sangat fakir
17. kemudian dia termasuk orang-orang yang beriman dan saling berpesan untuk bersabar dan saling berpesan untuk berkasih sayang
18. mereka orang-orang yang beriman dan saling berpesan itu adalah golongan kanan 
19. Dan orang-orang yang kafir kepada ayat-ayat Kami, mereka itu adalah golongan orang kiri
20. Mereka berada dalam neraka dalam neraka yang ditutup rapat.
......................................................................................................................................................................

Penjelasan:Surah al balad meruapakn salah satu surah yang termasuk dalam juz 'amma ( juz ke 30 ). Surah al balad merupakan surah yang termasuk dalam golongan surah makkiyyah. Hal ini karena surah al balad merupakan surah yang Allah turunkan kepada nabi muhammad sebelum nabi muhammad hijrah ke kota madinah. Di dalam surah al balad terhimpun 20 ayat al qur'an

Komentar